close(x)

Cara Mengganti Password Email Icewarp Client

icewarp Client

Cara Mengganti Password Email Icewarp Client

Mampir Klik - Penggunaan email semakin hari semakin banyak diperlukan oleh masyarakat di era milenial baik untuk keperluan pribadi, ataupun bisnis seperti email Icewarp Client. Tapi tak begitu banyak penyedia email memberikan tutorial bagaimana cara mengganti password email Icewarp Client secara detail. Kali ini saya akan memberikan langkah - langkah bagaimana menganti password email Icewarp.

Berikut langkah - langkah yang harus di lalui jika sobat ingin menganti password di Icewarp Client baik versi lama ataupun versi 12 yang saat ini sudah dirilis.

#1 Buka email Icewarp dengan password default yang diberikan sang admin.

#2 Arahkan ke sudut kanan atas browser(Firefox, Chrome, atau Internet Explorer) dengan icon Profile kemudian klik Settings dengan logo gear sebelah kiri.

#3 Setelah sobat klik akan muncu popup window baru yang menampilkan beberapa tap seperti General, Mail, Account, dan lain - lain.

#4 Pilih tab Account kemudian klik My Account disebelah kanan akan muncul text box dengan beberapa field seperti Name, Description, Altenet.

#5 Klik tombol Change Password dibawah Alternate Email

#6 Setelah muncul popup baru silahkan masukkan password lama dan pasword baru jika sudah selesai klik OK.

Forwarder

Sementara untuk forward email Anda bisa masuk ke Settings kemudian pilih tab Mail. Setelah itu pilih Forwarder kamu bisa isi di Forwarder to ke alamat email tujuan terbaru.

Baca juga cara setting email kantor di gmail client

Nah, sampai disini mengganti password sudah selesai dan untuk mencoba sudah berhasil silahkan logout dan login kembali dengan password lama.

Semoga informasi ini bisa membantu, jika sobat memiliki informasi menarik Cara Mengganti Password Email Icewarp Client silahkan kirim melalui email dibawah. Jangan lupa share dan like ya guys..
Previous Post Next Post

نموذج الاتصال