close(x)

Peta kekuatan Cagub dan Cawagub DKI 2017

Peta kekuatan  Cagub dan Cawagub DKI 2017

Peta kekuatan  Cagub dan Cawagub DKI 217
Genderang perang setrategi gubernur dan wakil gubernur DKI 2017 sudah dimulai meskipun belum secara terus terang.  Tiga calon yang sudah mendaftarkan tampak mengikuti berbagai tes yang wajibkan oleh KPU DKi.

Tak cukup syarat itu saja untuk maju sebagai cagub dan cawagub DKI 2017, para calon harus mengantongi minimal 22 kursi di DKI. Dengan kata lain hanya PDIP yang mampu mengajukan sendiri sementara yang lain harus membentuk koalisi.

Peta kekuatan cagub dan cawagub DKI 2017 tampak dengan jelas seperti berikut:

# Ahok - Djarot 

Mendapatkan dukungan 52 kursi di DKI, dimana PDIP sebanyak  28 kursi,  Hanura sebanyak 10 kursi, Golkar sebanyak 9 kursi,  dan Nasdem sebanyak 5 kursi. 

Selain dukungan dari parpol Ahok - Djarot juga mendapatkan dukungan dari rakyat.

# Anis - Sandiaga Uno

Sementara Anis dan Sandiaga Uno  mendapakat junlah 26 kursi di DKI.  Total semuanya itu didapat dari Gerindra sebanyak 15 kursi,  dan PKS sebanyak 11 kursi.

Menariknya disini Anis dan Sandiaga Uno mempunyai pamor yang cukup kuat di DKI dan dukungan dari luar partai juga tampak banyak. Bahkan pasangan ini digadang - gadang mampu menyamai popularitas Ahok - Jarot.

# Agus Yudhoyono - Sylviana Murni

Putra sulung SBY dipastikan akan ikut meramaikan bursa cagub DKI 2017 setelah mengantongi 28 kursi di DKI.

Agus Yudhoyono dan Sylviana Murni diduking oleh Demokrat sebanyak 10 kursi,  PPP sebanyak 10 kursi,  PKB 6 kursi dan PAN sebanyak 2 kursi.

Sayangnya belum ada lembaga survey yang melakukan riset pasangan ini.

Tapi ini semua masih sebatas kalkulasi dan semuanya bisa berubah nantinya dengan pemaparan misi dan visi saat debat cagub nanti.

Kami himbau untuk para pendukung masing - masing calon hendaknya tidak saling mengejek atau memgadu domba demi DKI lebih maju.

Untuk peta kekuatan cagub dan cawagub DKI 2017 akan terus kami update dikanal Hot Trend mampirklik.com
Previous Post Next Post

نموذج الاتصال