Liga Spanyol pada Selasa, 8 Februari dini hari akan mempertemukan Espanyol penghuni peringkat 17 dan Real Sociedad yang berada di peringkat 14 posisi klasemen sementara divisi Liga Primier, Spanyol. Pertandingan akan berlangsung pada pukul 02.30 Wib.
Permainan pastinya akan berjalan sangat menarik dimana Espanyol sebagai tuan rumah harus mendapatkan poin agar terhindar dari degradasi liga BBVA.
Espanyol dalam empat pertandingan terakhir setidaknya kebobolan dua gol, dan disaat yang sama Espanyol juga susah untuk dikalahkan dalam enam pertandingan kandang terakhir mereka.
Hari ini, Espanyol mempunyai banyak perubahan dengan presiden baru Chen Yansheng, pengusaha asal China menjadi pemegang saham terbesar klub. Menunjuk Constantin Galca sebagai pelatih baru mengantikan Sergio Gonzalez setelah dipecat.
Perlu diingat bahwa Espanyol mengalahkan Levante dan Las Palmas di pertandingan akhir.
Disisi lain, Real Sociedad kebobolan setidaknya dua gol dalam lima dari enam pertandingan away terakhir dan gagal menang setiap mereka tanding tandang.
Dalam pertandingan nanti Selasa, dini hari Espanyol secara statistik diatas kertas sedikit dari Real Sociedad.
Pemain Absen
Espanyol dalam pertandingan nanti dini hari tidak banyak pemain yang absen saat menjamu Real Sociedad. Anait Arbilla masih mengalami cidera dan dipastikan tidak akan dimainkan oleh Constantin Galca. Sementara Víctor Sánchez dan Felipe Caicedo tidak sepenuhnya fit dan diragukan untuk main.
Disisi lain, Real Sociedad memiliki banyak pemain yang kemungkinan tidak akan ditampilkan. Raúl Navas, Sergio Canales, Imanol Agirretxe dan Carlos Martínez yang masih cidera dipastikan tidak akan memperkuat timnya tampil saat melawan Espanyol, Selasa dini hari.
Sedangkan Aritz Elustondo dan David Zurutuza tidak sepenuhnya dalam kondisi fit dan mereka diragukan untuk tampil nanti.
Hasil 5 kali pertandingan kedua tim
Perkiraan Susunan Lineup
Espanyol: Arlauskis; Duarte, Gonzalez, Roco, Lopez; Diop, Sanchez; Moreno, Asensio, Perez; Caicedo
Real Sociedad: Rulli; Elustondo, Gonzalez, Martinez, Hector; Pardo, Illarramendi, Prieto; Vela, Jonathas, Bruma
Prediksi kemungkinan skor 2-1
Permainan pastinya akan berjalan sangat menarik dimana Espanyol sebagai tuan rumah harus mendapatkan poin agar terhindar dari degradasi liga BBVA.
Espanyol dalam empat pertandingan terakhir setidaknya kebobolan dua gol, dan disaat yang sama Espanyol juga susah untuk dikalahkan dalam enam pertandingan kandang terakhir mereka.
Hari ini, Espanyol mempunyai banyak perubahan dengan presiden baru Chen Yansheng, pengusaha asal China menjadi pemegang saham terbesar klub. Menunjuk Constantin Galca sebagai pelatih baru mengantikan Sergio Gonzalez setelah dipecat.
Perlu diingat bahwa Espanyol mengalahkan Levante dan Las Palmas di pertandingan akhir.
Disisi lain, Real Sociedad kebobolan setidaknya dua gol dalam lima dari enam pertandingan away terakhir dan gagal menang setiap mereka tanding tandang.
Dalam pertandingan nanti Selasa, dini hari Espanyol secara statistik diatas kertas sedikit dari Real Sociedad.
Pemain Absen
Espanyol dalam pertandingan nanti dini hari tidak banyak pemain yang absen saat menjamu Real Sociedad. Anait Arbilla masih mengalami cidera dan dipastikan tidak akan dimainkan oleh Constantin Galca. Sementara Víctor Sánchez dan Felipe Caicedo tidak sepenuhnya fit dan diragukan untuk main.
Disisi lain, Real Sociedad memiliki banyak pemain yang kemungkinan tidak akan ditampilkan. Raúl Navas, Sergio Canales, Imanol Agirretxe dan Carlos Martínez yang masih cidera dipastikan tidak akan memperkuat timnya tampil saat melawan Espanyol, Selasa dini hari.
Sedangkan Aritz Elustondo dan David Zurutuza tidak sepenuhnya dalam kondisi fit dan mereka diragukan untuk tampil nanti.
Hasil 5 kali pertandingan kedua tim
Espanyol | Matches | Win | Draw | Lose |
Overall | 38 | 14 | 8 | 16 |
Home | 19 | 9 | 3 | 7 |
Away | 19 | 5 | 5 | 9 |
Real Sociedad | Matches | Win | Draw | Lose |
Overall | 38 | 11 | 10 | 17 |
Home | 19 | 6 | 6 | 7 |
Away | 19 | 5 | 4 | 10 |
Perkiraan Susunan Lineup
Espanyol: Arlauskis; Duarte, Gonzalez, Roco, Lopez; Diop, Sanchez; Moreno, Asensio, Perez; Caicedo
Real Sociedad: Rulli; Elustondo, Gonzalez, Martinez, Hector; Pardo, Illarramendi, Prieto; Vela, Jonathas, Bruma
Prediksi kemungkinan skor 2-1