Pengguna motor matik makin hari terus meningkat drastis disamping kemudahannya dalam berkendara juga nyaman khususnya lagi bagi pengguna perempuan. Mungkin hampir 80 persen pengguna motor matic di Tanah Air.
Tapi tak lantas kita langsung pakai dan paksa jalan terus, tetapi kita harus memperhatikan bagian - bagian penting yang sering mengalami kerusakan untuk terhindar mogok dijalan.
Berikut beberapa bagian penting yang sering mengalami kerusakan pada skuter matik.
Sumber Koran Warta Kota
Tapi tak lantas kita langsung pakai dan paksa jalan terus, tetapi kita harus memperhatikan bagian - bagian penting yang sering mengalami kerusakan untuk terhindar mogok dijalan.
Berikut beberapa bagian penting yang sering mengalami kerusakan pada skuter matik.
- Driver belt
ini bagian yang paliing vital pada skuter matik dimana bagian ini yang menghubungkan roda belakang dengan mesin seperti rantai pada umumnya. Anda harus rutin melakukan pengecekan sesuai yang dianjurkan teknisi. Karena bagian ini terbuat dari karet. - Ban
Untuk ban kami sarankan untuk meggunakan ban tubles dengan isi angin nitrogen agar suhu panas tidak berlebihan dan lebih cenderung tahan lama. - Kanvas remPengguna matik lebih cenderung mengandalkan rem baik dalam kondisi diam atau berjalan karena tidak adanya gigi transmisi. Tidak menutup kemungkinan akan cepat habis.
- KoplingIni juga lebih penting karena modelnya beda dengan kopling pada motor umumnya.
Sumber Koran Warta Kota
Tags
Otomotif